MERAWAT LAPTOP / NOTEBOOK

Trik Merawat Baterai Laptop / Notebook

Generasi Cakram Penyimpanan Kapasitas Besar

Blue Ray Cakram Penyimpanan Kapasitas Besar

Salah satu omponen Laptop / Notebook yang Rawan Rusak adalah Baterainya. Berikut adalah cara mencegahnya :

*Matikan Notebook.
Sebaiknya matikan Notebook jika tidak digunkan dalam jangka waktu 1 jam keatas.

*Matikan fitur-fitur yang tidak digunakan (contoh : wireless dsb). Untuk diketahui saja, Wireless yang aktif akan menguras energi baterai Notebook lebih cepat.
*Kurangi brightness layar Notebook Anda hingga 50 persen agar energi baterai yang terpakai lebih hemat.
*Letakkan Notebook di tempat yang temperaturnya normal sehingga tidak terjadi kerusakan akibat suhu yang terlalu tinggi atau rendah. Misalnya, jangan letakkan Notebook di dalam mobil yang terjemur matahari, di atas konsol game yang suhunya panas.
*Jangan menggunakan Notebook diatas kasur, karena akan menghambat sirkulasi udara ke dalam Notebook.
*Segera cabut charger dari Notebook jika baterai Notebook sudah penuh.
*Caslah baterai sampai penuh dan segera isi ulang baterai Anda jika memang sudah habis.
*Atur settingan save mode, Sytem Stanby, jangan biarkan durasi nyalanya terlalu lama
*Cabut Baterai Notebook & gunakan listrik langsung, bila digunakan lebih dari 2 jam.
*Lakukan pengecasan / pemakaian baterai minimal 2 minggu sekali untuk menjaga baterai tetap baik.

Dari http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20080728090432AAufhTU

Salam

heri s.

Tinggalkan komentar